Category: Berita

  • All Post
  • Berita
  • Kegiatan
  • Pengumuman
  • UKM F.Tarbiyah
oplus_2

04 Oktober 2024/

Bandar Lampung (Humas FTK UIN RIL) – Direktur Pendidikan Agama Islam (PAI) Direktorat Jenderal Pendidikan Islam (Ditjen Pendis) Kementerian Agama (Kemenag) RI, Dr M Munir SAg MA. menjadi narasumber dalam Studium Generale yang diadakan oleh Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Raden Intan Lampung, beliau mengharapkan Mahasiswa FTK tidak hanya unggul secara akademik tetapi juga sukses mengikuti berbagai organisasi baik organisasi kemahasiswaan maupun diluar organisasi kemahasiswaan dengan tujuan dapat membantu membentuk karakter serta…

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (FTK) Universitas Islam Negeri Raden Intan kedatangan Tamu Kunjungan dari Sekolah Tinggi Agama Islam Minhaajurroosyidiin (STAIMI) Jakarta.

19 September 2024/

Bandar Lampung – (Humas FTK) – Dekan Fakultas Tarbiyah Prof. Nirva Diana, M.Pd. menyambut hangat kunjungan perwakilan dari Sekolah Tinggi Agama Islam Minhaajurroosyidiin (STAIMI) Jakarta. Hadir dalam kunjungan tersebut adalah Firman M.A.A., Wilnan Fatahillah, M. Sulorno, Dr. Tri Gunawan, S.Sos., S.Pd.I., M.Si., M.H selaku ketua STAIMI Jakarta. Beberapa Wakil Dekan serta Pimpinan Prodi yang turut hadir dalam menyambut kunjungan tersebut antara lain Prof. Deden Makbulloh, Dr. Guntur Cahaya Kesuma, Dr. Agus Jatmiko,…

oplus_2

06 September 2024/

  Bandar lampung (Humas FTK) – Kegiatan sosialisasi Layanan Akademik  mahasiswa baru dilaksanakan pada hari senin s.d. kamis tanggal 2 September s.d.  9 September 2024. Hari senin sosialisasi untuk mahasiswa dari jurusan Manajemen Pendidikan Islam (MPI), hari selasa jurusan Pendidikan Agam Islam (PAI) di  sesi pertama pagi hari dilanjutkan Jurusan Pendidikan Bahasa Arab (PBA) digabung dengan jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD)  di sesi kedua siang harinya. Hari Rabu dari Jurusan…

oplus_2

06 September 2024/

Haru terdengar saat pembukaan shalawatan bersama bagi seluruh yang hadir baik dosen, staf maupun mahasiswa pada pembukaan Pengenalan Budaya Kampus dan Kemahasiswaan menjadikan Ruang GSG tampak begitu religi . Setelahya diikuti berbagai sambutan baik dari Dekan Fakultas, Wakil Dekan I yang diwakili oleh Dr. Umi Hijriyah, M.Pd menyampaikan tentang budaya akademik Kampus, Wakil Dekan II Dr. Guntur Cahaya Kesuma, M.A. yang memperkenalkan sarana dan prasarana Kampus, tata kelola serta Sistem Keuangan cara…

oplus_2

03 September 2024/

Bandar lampung (Humas FTK) – Kegiatan PPL yang berlangsung di Aula Gedung Pascasarjana UIN Raden Intan Lampung ini dihadiri oleh sekitar 180 lebih mahasiswa yang mengikuti pembekalan dari 1819 peserta pembekalan PPL dan sisanya mengikuti melalui Online zoom. Adapun rinciannya sebagai berikut: Prodi PAI sejumlah 399 peserta, prodi PBA sejumlah 133 peserta, prodi MPI sejumlah 167 peserta, prodi PBI sejumlah 221 peseta, prodi PMTK sejumlah 141 peserta, prodi PBIO sejumlah 164 peserta,…

Lainnya

End of Content.

Developed by Admin Tarbiyah Faculty, new Update @20 Mei 2024

Template with Royal Elementor